•  
  •  
 

Keywords

inappropiate curriculum, evaluation, recommendation

Document Type

Article

Abstract

Studi ini bertujuan untuk mengevaluasi mata kuliah instrumen pilihan wajib piano dan relevansinya terhadap tujuan kurikulum Jurusan Pendi-dikan Seni Musik Universitas Pendidikan Indonesia yang berkomitmen untuk menghasilkan pendidik musik profesional. Untuk memenuhi tuntut-an ini, metode penelitian yang digunakan adalah studi kasus sosial inkuiri. Instrumen penelitian yang digunakan adalah pedoman observasi, pedoman wawancara, lembar pertanyaan lanjutan hasil informasi, dan kajian doku-men serta dokumentasi. Hasil Penelitian menyatakan bahwa partisipan ma-ta kuliah ini belum mampu untuk mengggunakan piano sebagai pengantar pembelajaran musik umum. Informasi ini ditindaklanjuti dengan rekomen-dasi, penyempurnaan silabus dan implementasi pembelajaran mata kuliah instrumen pilihan wajib piano, seyogyanya dilengkapi dengan subjek peng-gunaan piano sebagai pengantar pembelajaran musik di sekolah.

Kata kunci: ketidaksesuaian kurikulum, evaluasi, rekomendasi

______________________________________________________________

COURSE EVALUATION IN PIANO SUBJECT TO PRODUCE MUSIC TEACHERS IN SCHOOLS

Abstract This study was aimed at evaluating "piano as compulsary course" and its relevancy toward the objectives of the curriculum of music edu-cation department of UPI that stated a commitment to provide proffesio-nals music educators. To meet this demand, the research methode used is Case Study In Social Inquiry. The research instruments are observation manual, interview manual, information question, and documentation. The research result shows that participants of this course have not shown capability of using piano as introduction to general music instruction. This information is followed up by the recommendations, syllabus improve-ments, and instruction implementation on the subject. It is recommended that "piano as compulsary course" is equiped with subject of piano usage as introduction of music instruction at schools.

Keywords: inappropiate curriculum, evaluation, recommendation

First Page

457

Last Page

473

Issue

2

Volume

16

Digital Object Identifier (DOI)

10.21831/pep.v16i2.1127

References

Hasan, H. S. (2008). Evaluasi Kurikulum. Bandung: Remaja Rosda Karya.

Landman, G. (1971). Phenomenological Method. Diambil pada tanggal 14 Maret 2011 dari http://georgeyonge.net/sites/georgeyonge.net/files/Landman_%20Phen_method.pdf

Merriam, S. B. (1998). Qualitative Research and Case Study Applications in Education. California: Jossey-Bass Publisher.

Misiak, H. et al. (Tahun tidak diketahui). Psikologi, Fenomenologi, Eksistensial, dan Humanistik. Bandung: Refika Tama.

Stake, R. E. (Tahun tidak diketahui). Case Study. Tersedia dalam http://www.unkassel.de/fb5/kigg/dateien/Stake,%20case%20studies.pdf

Share

COinS