•  
  •  
 

Jurnal Penelitian dan Evaluasi Pendidikan

Keywords

student entrepreneurship program; CIPO evaluation model

Document Type

Article

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi implementasi kebijakan Program Mahasiswa Wirausaha pada Universitas Brawijaya dan Universitas Negeri Malang di Jawa Timur. Penelitian ini menggunakan pendekatan evaluatif yang berbasis kasus pada kedua universitas pelaksana PMW dengan metode evaluasi program dengan model CIPO. Hasil penelitian menunjukkan: (1) Konteks evaluasi, suatu perencanaan PMW merujuk pada latar belakang, landasan formal dan operasional pelaksanaan, tujuan, dan manfaat bagi pemangku kepentingan dengan capaian evaluasinya tinggi; (2) Input evaluasi, adanya perbedaan mekanisme pengalokasian dana bantuan antara PMW-UB dan PMW-UM yang menyebabkan capaian evaluasinya moderat, sedangkan pada indikator lain capaian evaluasinya tinggi; (3) Proses evaluasi, terdapat enam belas kriteria evaluasi yang berkategori tinggi, enam kriteria evaluasi yang berkategori moderat dan dua kriteria evaluasi yang berkategori rendah; sedangkan (4) Output evaluasi, indikator mahasiswa yang berwirausaha dan unit usaha yang dikembangkan mahasiswa dengan evaluasi capaiannya rendah.

Kata kunci: Program Mahasiswa Wirausaha, Model Evaluasi CIPO

EVALUATION OF STUDENT ENTREPRENEUR PROGRAM WITH CIPO MODEL IN BRAWIJAYA UNIVERSITY AND THE STATE UNIVERSITY OF MALANG

Abstract

This research is aimed at evaluating the implementation of the Student Entrepreneurial Program policies at Brawijaya University and the State University of Malang in East Java. This study uses a case-based evaluative approach at both University, Brawijaya University and the State University of Malang with program evaluation methods. The model used in this research was CIPO model. The results showed: Context evaluation, a PMW planning refers to background, formal foundation and operational implementation, purpose, and benefits for the stakeholders to the achievement of a high evaluation; Input evaluation, the difference in the mechanism of allocating funds between PMW-UB and PMW-UM is causing moderate evaluation outcomes, whereas the other indicators of high achievement evaluation; Process evaluation, there are sixteen high-category evaluation criteria, six criteria of moderate categorization and two low evaluation criteria; and outputs evaluation, indicators student entrepreneurship and business unit developed a student with low achievements evaluation. Keywords: Student Entrepreneurship Program, CIPO Evaluation Model

First Page

154

Last Page

167

Issue

2

Volume

22

Digital Object Identifier (DOI)

10.21831/pep.v22i2.16577

References

Akbar, S. (2007). Pembelajaran nilai kewirausahaan dalam perspektif pendidikan umum: prinsip-prinsip dan vektor-vektor percepatan proses internalisasi nilai kewirausahaan. Malang: UM Press.

Alma, B. (2011). Kewirausahaan untuk mahasiswa dan umum. Bandung: Alfabeta.

Ariyanti, F. (2013). RI mimpi punya wirausaha sebesar Amerika Serikat. Retrieved December 8, 2013, from https://www.liputan6.com/bisnis/read/631916/ri-mimpi-punya-wirausaha-sebesar-amerika-serikat

Badan Pusat Statistik. (2013). Perkembangan beberapa indikator utama sosial-ekonomi Indonesia Agustus 2013. Jakarta: Badan Pusat Statistik.

Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Timur. (2014). Tingkat pengangguran terbuka (TPT) di Jawa Timur pada Agustus 2014. Jawa Timur: Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Timur.

Budiyanto, H., Suprapto, A., & Poerwoningsih, D. (2017). Program pengembangan kewirausahaan dalam bentuk inkubator bisnis di perguruan tinggi bagi mahasiswa pemilik usaha pemula. In Seminar Nasional Sistem Informasi(pp. 385–394). Malang: Fakultas Teknologi Informasi Universitas Merdeka Malang. Retrieved from https://www.researchgate.net/publication/319999057.

Bygrave, W. D. (2010). The entrepreneurial proces. In W. D. Bygrave & A. Zacharakis (Eds.), The Portable MBA in Entrepreneurship. New Jersey: John Wiley & Sons, Inc.

Cantillon, R. (2010). Essay sur la nature du commerce un general (An essay on economic theory). (C. Saucier, Trans.). Auburn: Mises Intitute.

Ciputra. (2008). Ciputra quantum leap: Entrepreneurship mengubah masa depan bangsa dan masa depan anda. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.

Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (2009). Rencana Strategis 2010-2014. Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Hisrich, R. D., Peters, M. P., & Shepherd, D. A. (2008). Kewirausahaan. (C. Sungkono & D. Angelica, Trans.). Jakarta: Salemba Empat.

Lawshe, C. H. (1975). A quantitative approach to content validity. Personnel Psychology, 28(4), 563–575. https://doi.org/10.1111/j.1744-6570.1975.tb01393.x

Pusat Data Statistik Pendidikan. (2014). Proyeksi data tingkat perguruan tinggi tahun 2013/2014-2020/2021. Jakarta: Pusat Data Statistik Pendidikan.

Scheerens, J., Glas, C., & Thomas, S. M. (2003). Educational Evaluation, Assessment, and Monitoring: A Systemic Aproach. Lisse: Swets & Zeitlinger B. V.

Siradjuddin, E. (2009). Memerangi sindrom negara gagal transformasi Indonesia 2020 mencapai negara entrepreneur maju. Jakarta: Kata Hasta Pustaka.

Soenarto, S., Amin, M. M., & Kumaidi, K. (2017). Evaluasi implementasi kebijakan Sekolah Menengah Kejuruan program 4 tahun dalam meningkatkan employability lulusan. Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan, 21(2), 215. https://doi.org/10.21831/pep.v21i2.17076

Subianto, P. (2013). Membangun kembali Indonesia Raya: strategi besar transformasi bangsa. Jakarta: Institut Garuda Nusantara.

Sutopo, A. (2012). Evaluasi efektivitas unit produksi dalam mempersiapkan kompetensi kerja siswa SMK. Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan, 16(2). Retrieved from https://journal.uny.ac.id/index.php/jpep/article/view/1124

Suwardie, S. (2009). Model evaluasi kinerja tamatan pelatihan kewirausahaan Balai Diklat Pertanian DIY. Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan, 13(2). Retrieved from https://journal.uny.ac.id/index.php/jpep/article/view/1407

Suyanto, B., & Ariadi, S. (2015). Upaya pengembangan usaha mandiri di kalangan pengangguran terdidik di Jawa Timur. Jurnal Masyarakat, Kebudayaan, Dan Politik, 28(3), 115–124.

Tilaar, H. A. R., & Nugroho, R. (2012). Kebijakan pendidikan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Share

COinS