•  
  •  
 

Keywords

debu, sms, model, dispersi, gaussian

Document Type

Article

Abstract

Udara merupakan komponen penting dalam kehidupan ini, untuk itu perlu dijaga kualitas udara dari polusi udara. Penurunan kualitas udara akibat polusi debu bisa menyebabkan penyakit saluran pernafasan. Untuk mempermudah penyampaian hasil pengukuran debu udara ambien sesuai perkembangan teknologi bisa menggunakan sms. Perancangan alat ukur debu berbasis sms menggunakan sensor debu gp2y1010au0f mendeteksi konsentrasi debu, rangkaian amplifier, mikrokontroler Arduino Uno, modul SMS Gateway sim 900 dan LCD (Liquid Crystal Display). Aplikasi pengukuran di PG. Krembung Sidoarjo Jatim pada Desa Lemujut berjarak 1800 m dan desa Mojoruntut berjarak 1500 m. Hasil pengukuran menunjukkan konsentrasi dibawa baku mutu udara ambien, jadi aman bagi masyarakat sekitarnya. Pola penyebaran konsentrasi makin kecil dari pusat cerobong sampai tempat pengukuran.

First Page

18

Last Page

24

Page Range

18-24

Issue

1

Volume

3

Digital Object Identifier (DOI)

10.21831/elinvo.v3i1.19241

Source

https://journal.uny.ac.id/index.php/elinvo/article/view/19241

References

Mukono, H.J.Pencemaran Udara dan Pengaruhnya Terhadap Gangguan Saluran Pernafasan. Surabaya: Airlangga University Press, 2008.

Soedomo, Moestikahadi.Pencemaran Udara. Bandung: ITB, 2001.

Ni Wayan Srimani Puspa Dewi, Tania June, Mochamad Yani, & Mujito.Estimasi Pola Dispersi Debu, SO2 dan NOx dari Industri Semen Menggunakan Model Gauss yang Terintegrasi Dengan Screen 3. 1, 2018, Jurnal Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan, Vol. 8, pp. 109-119.

S Syahrorini &Mafatihul Akbar E.A.Alat Pendeteksi Debu Dengan Menggunakan Arduino Uno Dan Berbasis SMS Gateway. s.l.: Skripsi Teknik Elekrto Universitas Muhammadiyah Sidoarjo, 2017.

S Syahrorini, A Rahmansyah, S H Pramono,&Soemarno.Computer Simulation Of The Dispersion Gaussian Model Of Sugar Factory Particulate. s.l.: Asian Conference on Industrial Technology and Integrated Engineering (ACITIE2017), 2017.

Share

COinS